Di tangan Dokter Igun, rimba raya kedokteran bisa dijelaskan dengan renyah. Orang yang tidak tahu dan tidak mengerti, bisa manggut-manggut dan tercerahkan oleh penjelasan Dokter Igun dalam buku Radar Juang, termasuk saya.
Prof. Dr. Wahyudi Siswanto, M.Pd.
Guru Besar Sastra UNM